Peduli Lingkungan, Pendekar Bar Tebar Manfaat Lewat Santunan Anak Yatim dan Janda

Senin, 27 Oktober 2025 - 18:30 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

LINK BERITANEWS.COM.Tangerang | Pendekar Bar kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap masyarakat sekitar dengan menyalurkan santunan kepada anak yatim dan janda lansia di Desa Curug Sangereng. Kegiatan sosial ini menjadi agenda rutin sebagai bentuk komitmen Pendekar Bar dalam mewujudkan moto “Bermanfaat bagi Masyarakat”.

Santunan diberikan secara langsung kepada penerima manfaat di lingkungan sekitar, dengan harapan dapat meringankan beban dan memberikan kebahagiaan. Tidak hanya di Curug Sangereng, Pendekar Bar juga berencana memperluas kegiatan serupa ke wilayah lain di sekitaran Gading Serpong.

Baca Juga :  Pembukaan HUT PGRI ke-80 Kecamatan Sindang Jaya Berlangsung Meriah, Dewan Pendidikan Hadir Beri Apresiasi

“Saya sangat bersyukur kegiatan ini dilaksanakan karena memang membantu warga sekitar,” ujar Adi, salah satu warga Curug Sangereng.

Kegiatan sosial ini mendapat apresiasi dari masyarakat yang merasakan langsung manfaatnya. Pendekar Bar berharap aksi berbagi ini dapat terus mempererat silaturahmi dan menjadi inspirasi bagi komunitas maupun pelaku usaha lain untuk turut peduli terhadap sesama.

Baca Juga :  JTR Audiensi dengan Disdukcapil Kota Tangerang, Perkuat Sinergi Informasi Pelayanan Publik

Pendekar Bar menegaskan komitmennya untuk terus hadir dan berkontribusi positif bagi lingkungan sekitar, sesuai dengan nilai-nilai sosial yang selama ini dipegang teguh.(red)

Berita Terkait

Audiensi JTR ke DPRD Tangsel, Ini Kata Sekwan
DPMPD Kabupaten Tangerang Fasilitasi Penanggulangan Kebersihan Lingkungan di Tiga Kecamatan
Wakil Bupati Tangerang Lakukan Monitoring Gebrak Posyandu di Desa Daon Kecamatan Rajeg
BIC Group Siapkan ASEAN Trip 2026 dan Malam Apresiasi Karyawan
Banjir Rendam Perumahan Duta Bandara Permai, Polres Metro Tangerang Kota Dirikan Posko Pengungsian
PKBM Bukan Lagi Pilihan Kedua, Marinan: Pendidikan Nonformal adalah Pilihan Sadar Menuju Masa Depan
Gelorakan Cinta Al-Qur’an, Kecamatan Rajeg Kirim 43 Kafilah di MTQ ke 56
Jembatan Kp.Ilat Kec.Pasar Kemis Roboh Dua Tahun, Masyarakat Desak PemKab Segera Bangun Kembali
Berita ini 21 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 14 Januari 2026 - 21:47 WIB

Audiensi JTR ke DPRD Tangsel, Ini Kata Sekwan

Rabu, 14 Januari 2026 - 15:32 WIB

DPMPD Kabupaten Tangerang Fasilitasi Penanggulangan Kebersihan Lingkungan di Tiga Kecamatan

Selasa, 13 Januari 2026 - 17:04 WIB

Wakil Bupati Tangerang Lakukan Monitoring Gebrak Posyandu di Desa Daon Kecamatan Rajeg

Selasa, 13 Januari 2026 - 16:19 WIB

BIC Group Siapkan ASEAN Trip 2026 dan Malam Apresiasi Karyawan

Minggu, 11 Januari 2026 - 15:02 WIB

PKBM Bukan Lagi Pilihan Kedua, Marinan: Pendidikan Nonformal adalah Pilihan Sadar Menuju Masa Depan

Berita Terbaru

Daerah

Audiensi JTR ke DPRD Tangsel, Ini Kata Sekwan

Rabu, 14 Jan 2026 - 21:47 WIB